Recent Posts

Armansyah : Pelantikan Tim Bupati , Kesannya Kok Meninggalkan Wabup.

  MUSIRAWAS, Petira – Jumat kemarin (3/9) Bupati Musi Rawas melantik 10 orang Tim Bupati Untuk Percepatan Pembangunan di Pendopoan Rumah Dinas Bupati Musi Rawas. Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud mengatakan, tim Bupati di bentuk untuk membantu Bupati dalam memberikan saran, masukan dan pertimbangan, dari hasil pengamatan tim tersebut …

Read More »

Bupati Lantik Tim Percepatan Pembangunan

MUSI RAWAS, Petira – Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud menyerahkan Surat Keputusan Bupati Musi Rawas tentang Pembentukan Tim Bupati untuk Percepatan Pembangunan di Kabupaten Musi Rawas, bertempat di Pendopoan Rumah Dinas Bupati Musi Rawas, jumat (03/09/2021). Hadir wakil Bupati Musi Rawas Hj Suwarti, Sekda Kabupaten Musi Rawas Edi Iswanto, …

Read More »

YPH-PUI Sesalkan Kebijakan Pemerintah Perintah Pengosongan Pedagang Kaki Lima Tanpa Adanya Solusi

LUBUKLINGGAU, Petira – Masa pandemi covid 19 belum lah usai dan dampak yang ditimbulkan akibat dampak pandemi covid ini meruntuhkan sendi-sendi perekonomian dan semua sektor turut terkena imbasnya. Banyak terjadi PHK, masyarakat mengalami masa-masa sulit dengan kebijakan PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) yang hingga hari ini PPKM masih diperpanjang. Terkait …

Read More »

Regulasi Terkait Pelaksanaan PAUD Sangat Perlu

LUBUKLINGGAU, Petira – Sekda Kota Lubuklinggau, HA Rahman Sani memimpin rakor penyusunan Peraturan Wali Kota Lubuklinggau terkait pelaksanaan PAUD 1 Tahun Pra SD, bertempat di ruang kerja Sekda Kota Lubuklinggau, Rabu (1/9). Menurut Sekda, keberadaan PAUD sangatlah bermanfaat. Sebelum anak-anak masuk ke sekolah dasar (SD) seharusnya memang melalui PAUD terlebih …

Read More »